Pertumbuhan Ekonomi Pedesaan Jadi perhatian DPRD Bolmut

 

Aktrida Datunsolang

BERITATOTABUAN.COM, BOLMUT – Dewan Kabupaten (Dekab) Bolaang Mongondow Utara (Bolmut) meminta kepada seluruh sangadi (Kepala Desa) memperhatikan program-program skala prioritas dalam rangka memaksimalkan pelayanan ke masyarakat.
Hal ini diungkapkan oleh ketua Komisi I Dekab Bolmut Aktida
Datungsolang ST.  Menurutnya, seluruh desa di enam kecamtan harus mengutamakan program prioritas yang dapat meningkatakan pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pembagunan didesa. “Seluruh desa dapat mempuyai ide-ide cemerlang untuk peningkatan pertumbuhan ekonomi dan pembagunan, karena desa merupakan ujung tombak pembagunan daerah,”kata Aktrida.
Peningkatan sektor pendidikan, kesehatan dan peningkatan pertumbuhan ekonomi perlu menjadi prioritas kata politisi PKS Bolmut Itu. “Untuk meningkatkan ekonomi dan pembagunan desa, setiap desa harus melakukan program unggulan dan peningkatan bumdes disetap desa. Salah satu peningkatan pembaguan daerah adalah meningkatnya peningkatan ekonomi dan pembagunan desa,” kuncinya.(i-one)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.