Search Results for: GMNI

Ini Kegiatan GMNI Manado Dalam Rangka Peringati Haul Bung Karno
Berita Terkini, Pendidikan, Sulut

Ini Kegiatan GMNI Manado Dalam Rangka Peringati Haul Bung Karno

BERITATOTABUAN.COM, MANADO – Peringatan Haul Bung Karno ke 114, ikut diperingati pula oleh segenap mahasiswa yang tergabung dalam DPC GMNI Manado. Hal ini terlihat dengan digelarnya kegiatan pemutaran film Bung Karno yang juga dirangkaikan dengan mala renungan yang dilakukan oleh kelompok mahasiwa berideologi marhaen itu. Bertempat di Kampus FISIP Unsrat,acara ini bukan hanya melibatkan kader […]

GMNI Manado Minta Hari Lahir Pancasila Dijadikan Libur Nasional
Berita Terkini, Pendidikan, Politik, Sulut

GMNI Manado Minta Hari Lahir Pancasila Dijadikan Libur Nasional

BERITATOTABUAN.COM, MANADO – DPC GMNI Manado, mendesak kepada pemerintah, untuk menjadikan Hari Lahir Pancasila, 1 Juni sebagai Hari Libur Nasional. Hal ini disuarakan kelompok mahasiswa marhaen ini dalam bentuk aksi demonstrasi yang digelar, Senin (01/06/2015) siang tadi. “Hari Lahir Pancasila 1 Juni, harus di jadikan sebagai hari libur Nasional,agar semua masyarakat umum mengetahui betapa pentingnya […]

Tiga Komisariat GMNI Manado Dikukuhkan
Berita Terkini, Pendidikan, Sulut

Tiga Komisariat GMNI Manado Dikukuhkan

BERITATOTABUAN.COM, MANADO – DPC Gerakan Mahasiswa Nasionalis Indonesia (GMNI) Cabang Manado, melakukan pengukuhan dan pelantikan tiga pengurus komisariat yang ada di wilayah mereka. Masing-masing pengurus komisariat yang dilantik adalah, Swaradika Unsrat, Justitia Unsrat dank komisariat Samudra Unsrat. Pelantikan yang digelar di gedung PWI Sulut, Jumat (08/05/2015) kemarin menurut ketua panitia Bung Billy Waworuntu, dihadiri oleh […]

Elias Pangkey: GMNI Belum Tentu Marhaenis-Pancasilais
Berita Terkini, Pendidikan, Sulut

Elias Pangkey: GMNI Belum Tentu Marhaenis-Pancasilais

BERITATOTABUAN.COM, MANADO – Ideolog sekaligus tokoh senior GMNI Sulawesi Utara Bung Elias Pangkey menyatakan dengan tegas, kalau tidak semua alumni dan kader GMNI memiliki jiwa marhaenis dan pancasilais sejati. Hal itu dikatakan Elias di hadapan para peserta Kaderisasi Tingkat Dasar (KTD) yang digelar oleh GMNI Cabang Manado dan melibatkan seluruh pengurus cabang GMNI se Sulawesi […]

Manado ‘Arahkan’ Kebijakan Politik GMNI Secara Nasional
Berita Terkini, Nasional, Pendidikan, Politik

Manado ‘Arahkan’ Kebijakan Politik GMNI Secara Nasional

Manado, BT – Pengurus Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Manado, dipercayakan oleh seluruh kader GMNI secara nasional, sebagai pimpinan sidang komisi bidang politik, dalam Rapat Kerja Nasional (Rakornas), organisasi yang menjadikan Proklamator Ir Soekarno itu sebagai salah satu teladan mereka. Alto Titdoy, yang merupakan Sekretaris Pengurus Cabang GMNI Manado, akhirnya menerima mandat tersebut, untuk […]

Mikson: Rakornas GMNI, Momentum Silaturahmi Kader se-Indonesia
Berita Terkini, Nasional, Pendidikan, Politik

Mikson: Rakornas GMNI, Momentum Silaturahmi Kader se-Indonesia

Manado, BT – Rapat Kordinasi Nasional (Rakorna) Gerakan Mahasiswa Nasionalis Indonesia (GMNI) yang tengah digelar di Bogor, menurut Ketua GMNI Cabang Minahasa, Mikson Makulu, merupakan momentu serta ajang silaturahmi kader se Indonesia. “Disini kami bisa menjalin komunikasi, dan bertukar pendapat soal isu-isu daerah sampai nasional, yang layak diangkat serta diperjuangkan,” ujar Mikson, saat dihubungi beritatotabuan.com, […]

Christien Walangarei: GMNI,  Rumah kecil Indonesia
Berita Terkini, Pendidikan, Sulut

Christien Walangarei: GMNI, Rumah kecil Indonesia

Foto bersama peserta GMNI Manado usai PPAB. Manado, BT – Proses kaderisasi dalam internal Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) terus digelar. Sabtu (01/11/2014) kemarin, organisasi mahasiswa nasional berasaskan nasionalis ini, kembali menggelar Pekan Penerimaan Anggota Baru (PPAB) di Manado. Berlangsung di bilangan Jalan 17 Agustus Manado, puluhan mahasiswa terlihat terlibat aktif dalam diskusi yang merupakan […]

GMNI Kotamobagu Mulai Rekrut Kader
Berita Kotamobagu, Berita Terkini, Pendidikan, Seputar BMR

GMNI Kotamobagu Mulai Rekrut Kader

Kotamobagu, BT – Organisasi Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Kotamobagu, mulai memperlihatkan eksistensi mereka di daerah itu. Terbukti, belum lama ini, organisasi dengan garis marhaenisme itu, mulai melakukan perekrutan kader, dengan kegiatan yang dibingkai dalam Pekan Penerimaan Anggota Baru (PPAB). Herdy Dajoh, selaku Ketua GMNI Cabang Kotamobagu saat dikonfirmasi beritatotabuan.com, membenarkan hal tersebut. “Kegiatan […]

GMNI Manado Gelar Kaderisasi
Berita Terkini, Sulut

GMNI Manado Gelar Kaderisasi

PPAB GMNI Manado. Manado, BT – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia (GMNI) Cabang Manado, kembali menggelar kaderisasi bertajuk Pekan Penerimaan Anggota Baru (PPAB). Proses kaderisasi kelompok mahasiswa nasionalis ini digelar di Kabupaten Minahasa Utara, tepatnya di Pondok Marhaen milik Bung Welly Kumentas. Sekertaris DPC GMNI Manado, Bung Aldo Titdoy, saat dikonfirmasi beritatotabuan.com, mengatakan PPAB ini merupakan […]

Cipayung Plus Audiensi Dengan Bupati Asahan
Kabupaten Asahan

Cipayung Plus Audiensi Dengan Bupati Asahan

Beritatotabuan.com, Asahan – Organisasi Kemahasiswaan yang tergabung didalam Cipayung Plus melakukan audiensi dengan Bupati Asahan di Ruang Mawar Kantor Bupati Asahan, Selasa (14/03/2023). Audiensi ini bermaksud menyampaikan aspirasi terkait kemajuan pembangunan di Kabupaten Asahan sekaligus bersilaturahmi dengan Bupati Asahan. Ini disampaikan seluruh perwakilan Ketua Organisasi Kemahasiswaan yang tergabung didalam Cipayung Plus Kabupaten Asahan yakni Ketua […]